Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Aturan Tata Cara Upacara Pramuka Kwarnas Gerakan Pramuka Nomor : 178 Tahun 1979

Gambar
Tujuan upacara dalam Gerakan Pramuka adalah membentuk manusia yang berbudi pekerti luhur sehingga menjadi warga negara Indonesia  yang berpancasila seperti tercantum dalam Anggaran Dasar Gerakan Pramuka. Sasaran upacara dalam Gerakan Parmuka, adalah agar setiap Pramuka : a. memiliki rasa cinta kepada tanah air, bangsa dan agama ; b. memiliki rasa tanggung jawab dan disiplin pribadi ; c. selalu tertib di dalam hidup sehari-hari ; d. memiliki jiwa gotong royong dan percaya kepada orang lain ; e. dapat memimpin dan dipimpin ; f. dapat melaksanakan upacara dengan khidmat dan tertib ; g. meningkatkan ketakwaannya kepada Tuhan Yang Mahaesa ; Pokok-pokok Upacara Gerakan Pramuka Semua upacara dalam Gerakan Pramuka mengandung unsure-unsur pokok sebagai berikut : a. Bentuk barisan yang digunakan oleh peserta upacara selalu disesuaikan dengan perkembangan jiwa peserta didik. 1) Bentuk barisan upacara di satuan Pramuka Siaga adalah lingkaran, karena perhatian dan perkembangan jiwanya masih terpu

Inilah Kumpulan Lagu-Lagu Pramuka

Gambar
Salam Pramuka,,,,!!!! Inilah Kumpulan Lagu-Lagu Pramuka Lagu Pramuka https://www.pramuka.or.id/assets/uploads/2014/12/01-Track-1.mp3 NO JUDUL LAGU PLAY AUDIO DOWNLOAD 1 Semangat Kibar (Rainas 2017) 2 Berkemah 3 Mars Jamnas 86 4 Mars Raimuna 5 Alam Bebas 6 Himne Jambore Nasional 1986 7 Himne Raimuna 8 Apa Kabar 9 Di Sini Bertemu Lagi 10 Pramuka Mandiri 11 Gembira Berkumpul 12 Itu Pramuka 13 Praja Muda Karana 14 Ke Gladian Pemimpin Regu 15 Pantun Pramuka 16 Untukmu Indonesiaku 17 Alam Bebas 18 Kembangkan Kemah-Kemah 19 Pramuka Indonesia 20 Dunia Kami 21 Prilaku Pramuka 22 Sepanjang 12 Km 23 Anak Desa 24 Kami Riang 25 Sangat Jauh 26 Di Sini Senang Di Sana Senang 27 Many Lands One World 28 Pemain Suling 30 Apa Guna Keluh Kesah 31 Ippa Pawa